Primary Level
Nasruddin Si Pandir yang Bijak
Chayadi Nasruddin (1208-1284) adalah penutur cerita legendaris dari Turki dengan segudang humor dan anekdot yang penuh makna. Banyak cerita Nasruddin digunakan untuk pengajaran Sufisme. Ia dijuluki "Idiot" untuk melukiskan kegilaan mistisnya. Nasruddin mencintai kesetaraan, kebenaran, dan kedamaian. Ia jelas bukan penggemar korupsi, kekerasan, dan penindasan. Kadang ia tampil sebagai orang tua yang usil, hakim yang bingung, atau guru yang bijak. Melalui pengamatannya yang jeli dan jitu, Nasruddin menggelitik sifat dasar dan keanehan manusia yang sangat universal. Ia berbicara kepada semua orang tanpa pandang latar budaya, bahasa, atau agama.
B02097 | 741.5 IBN n | My Library | Available |
No other version available